
Satuinfo.com – Banyak pengguna Instagram yang mencari cara untuk mengubah tema Instagram aplikasi ini. Hal ini disebabkan oleh rasa bosan yang sering muncul akibat tampilan yang selalu sama dan monoton. Di era sekarang, tidak bisa kita pungkiri bahwa media sosial sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari kita. Salah satu platform media sosial yang sangat populer dan banyak digunakan oleh berbagai kalangan adalah Instagram.