
Bizzyantum – Terkadang, tampilan bawaan dari tema WordPress yang kita gunakan belum tentu memuaskan hati kita sepenuhnya. Entah itu karena kombinasi warna yang kurang pas, ukuran font yang terlalu besar, atau ada bagian-bagian tertentu yang ingin kita modifikasi. Yang pasti, jika kita dapat mengubah tampilan sesuai dengan keinginan kita, itu akan memberikan kepuasan tersendiri. Untungnya, ada sebuah plugin yang dapat membantu kita melakukan perubahan tampilan tersebut, yaitu plugin Custom CSS.
2 Comments