AdatLifestyleTravelWisata

Mitos di 6

Mitos di Tegal

Konon katanya, remaja putri di Tegal yang melempar celana dalam ke pohon tertentu akan mendapat jodoh dalam waktu dekat. Oleh karena itu, banyak remaja putri yang melakukan hal ini agar mendapatkan jodoh.

Akan tetapi, mitos ini tidak sesuai dengan logika manusia. Sebab tidak ada ilmu yang mendasari mitos ini. Dengan demikian, Kamu hanya perlu menghormati kepercayaan masyarakat setempat. Terlebih, jodoh, maut, dan rezeki merupakan takdir dari Allah SWT.

3. Berenang di Pantai Alam Indah pada Malam Jumat Kliwon

Mitos di Tegal
Mitos di Tegal (Dok. Ist)

Jika seseorang nekat berenang di pantai Alam Indah pada malam Jum’at Kliwon, akan mendapatkan petaka. Sebab malam Jumat Kliwon terkenal keramat. Bahkan, banyak masyarakat yang percaya bahwa seseorang yang berenang di malam Jum’at Kliwon bisa hilang.

Baca Juga :  Mitos di Jawa Timur yang Cukup Populer, Benarkah Memancing Saat Istri Hamil Bikin Cacat? Ini Fakta Lengkapnya

Namun secara logika, pantai Alam Indah memang memiliki ombak yang cukup besar. Dengan demikian, pantai ini cukup rawan sehingga Kamu harus ekstra hati-hati. Mungkin, alasan inilah yang mendasari adanya mitos tersebut. Dengan larangan ini, risiko korban tenggelam lebih kecil.

Baca Juga :  Mitos Ibu Hamil di Jawa, Jangan Lakukan Hal ini Kalau Nggak Mau Berakibat Fatal

4. Suara Gamelan di Malam Hari Pertanda Kematian

Di setiap daerah, terdapat ciri khusus yang menandakan kematian. Seperti di Tegal, bunyi gamelan di malam hari menjadi pertanda kematian. Meskipun tidak sesuai dengan logika, namun dalam beberapa kejadian mitos ini terbukti adanya.

Baca Juga :  Mitos Ular Masuk Rumah yang Populer di Kalangan Masyarakat, Benarkah Pembawa Petaka?
Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya
Tampilkan lebih banyak

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berkaitan

Back to top button